Kodim Klungkung Berbagi di Hari Juang TNI-AD ke-78

    Kodim Klungkung Berbagi di Hari Juang TNI-AD ke-78

    KLUNGKUNG - Berbagai aksi sosial digelar oleh Kodim 1610/Klungkung dalam menyambut datangnya Hari Juang TNI-AD ke-78 tahun 2023. Salah satunya, melalui bagi-bagi sembako yang ditujukan pada warga kurang mampu di Kabupaten Klungkung, Provinsi Bali. Rabu (13/12/2023).

    Aksi sosial itu dilakukan langsung oleh Dandim Klungkung, Letkol Inf Armen. Menurut Dandim, aksi sosial itu sejalan dengan instruksi yang dikeluarkan oleh KASAD, Jenderal TNI Maruli Simanjuntak.

    “Pemberian sembako ini diharapkan bisa membantu warga yang kurang mampu, terlebih untuk kebutuhan sehari-hari, ” ucap Letkol Armen.

    Tak hanya itu saja, aksi bagi-bagi sembako tersebut juga diharapkan bisa meningkatkan Kemanunggalan TNI dan rakyat. “Melalui kegiatan ini, mudah-mudahan Kemanunggalan TNI dan rakyat di Klungkung bisa semakin kuat, ” pungkasnya.

    klungkung
    Achmad Sarjono

    Achmad Sarjono

    Artikel Sebelumnya

    Letkol Inf Armen Dampingi Kunjungan Kerja...

    Artikel Berikutnya

    Kodim Klungkung Suarakan Karya Bakti di...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Hendri Kampai: Bertani Itu Merugi! Jeritan Petani yang Terabaikan
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Hendri Kampai: Puluhan Tahun Mengabdi, Apa yang Kalian Harapkan, Guru Honorer?
    Hendri Kampai: Mimpi tentang Guru yang Layak, Sebuah Narasi Idealis
    Hendri Kampai: Anak Murid Makan Siang Gratis, Anak Guru Honorer Makan Apa?

    Tags